PROFIL
UNIVERSITAS BOSOWA

Perguruan Tinggi Unggulan di Bidang Entrepreneur & ITC

Universitas Bosowa adalah perguruan tinggi terkemuka di Indonesia bagian timur, dengan spesialisasi kewirausahaan dan informasi teknologi. Dengan memberikan tenaga yang berkualitas dan lingkungan belajar yang inspiratif, siswa dipersiapkan untuk berhasil menjadi pemimpin inovatif di industri yang berkembang pesat.

Programs Akademik :

Perpustakaan

Sejarah Profil Universitas Bosowa

Universitas Bosowa adalah transformasi dari Universitas “45” Makassar. Bertepatan dengan peringatan Hari Kemerdekaan RI, Founder dari Bosowa Corp, H M Aksa Mahmud resmi mengambil alih pengelolaan Universitas ’45 setelah menandatangani dokumen penyerahan pengelolaan universitas,

0
Peringkat Perguruan tinggi se-indonesia
0
Peringkat Perguruan Tinggi Swasta Terbaik se-LLDIKTI Wilayah IX Sultanbatara

Universitas

8 Fakultas

Bidang Studi

30 Program Studi

Pimpinan Universitas

Pimpinan

Rektor

Prof. Dr. Ir. Batara Surya S.T., M.Si

Prof. Dr. Ir. Batara Surya S.T., M.Si adalah rektor Universitas Bosowa untuk periode 2023-2025 yang melanjutkan kepemimpinan Prof. Dr. Ir. Muhammad Saleh Pallu, M.Eng. sebagai rektor Universitas Bosowa periode 2014-2022.

Mars Universitas Bosowa

Bosowa University
Berdiri Membangun negeri
Lahirkan generasi bangsa
Sumbangsih Untuk Indonesia

Reff:
Bosowa University Lahirkan Pemimpin Masa Depan Bosowa University Tegakkan Moral Generasi Bangsa

Kami Sivitas Akademika
Menjunjung Tri Dharma
Mampu Membangun Negeri
Demi Kejayaan Indonesia

Reff:
Bosowa University Lahirkan Pemimpin Masa Depan Bosowa University Tegakkan Moral Generasi Bangsa